JAVA HERITAGE CENTER

Perkumpulan Seni-Budaya & Gedung Cagar Budaya

SEJARAH

Tepat pada 9 Desember 1920, Burgemeester Semarang Ir De Jonghe, Bupati Semarang RMAA Purbaningrat, GPH Kusumayuda dari Kraton Surakarta, dan pimpinan surat kabar ‘De Locomotief’ Mangkunegara VII bersama Thomas Karsteen (seorang arsitek Belanda beristri orang Jawa), mereka sepakat mendirikan perkumpulan kesenian bernama “Sobokartti”.

Pada 6 September 1926 perkumpulan “Sobokartti” disahkan berdasarkan anggaran dasar Kunstvereenenging Sobokartti. Gedung kesenian Sobokartti dirancang dan dibangun oleh Henry Thomas Karsten yang berarsitektur Jawa dan diresmikan tanggal 10 Oktober 1932.

MENGENAL LEBIH DEKAT

Sobokartti merupakan sanggar perkumpulan seni-budaya dan gedung cagar budaya yang terletak di Jalan Dr. Cipto nomor 31-33, Kelurahan Kebonagung Kecamatan Semarang Timur, Kota Semarang, Jawa Tengah. 


Sobokartti didirikan sebagai tempat untuk melestarikan tradisi seni tradisional dan kebudayaan Jawa, seperti seni tari tradisional, pedalangan, karawitan, dan membatik.

KEGIATAN

Karawitan

Pedhalangan

tari Tradisi

membatik

Pagelaran Kesenian

KELOMPOK PELATIHAN

Kelas AI & AII Siswa 3,5 tahun-kelas 3 SD

Kelas B Siswa kelas 4 SD-2 SMP ​

Kelas C Siswa kelas 3 SMP-3 SMA

Kelas D Siswa yang telah lulus SMA, SMK, MA, sederajat

PRESTASI
REKAN SOBOKARTTI

SEMARANG NIGHT CARNIVAL 2021
JUARA 1 LOMBA SENI KATEGORI PELAJAR
(DEFILE BATAK TOBA)